Cara bayar kartu kredit CIMB Niaga bisa dilakukan melalui berbagai macam metode loh, mulai dari lewat mesin ATM, M Banking, hingga CIMB Clikcs juga bisa.
Tinggal diatur saja, Anda punya akun yang mana? Atau malah sudah punya akunnya semua?
Kalau memang sudah punya semua, maka bebas mau yang mana. Namun kalau admin pribadi, lebih suka menggunakan yang berbasis Internet.
Yaitu CIMB Niaga Mobile Banking dan Internet Banking (CIMB Clicks).
Contents
Cara Bayar Kartu Kredit CIMB Niaga
Jenis Kartu Kredit CIMB Niaga memang ada banyak, namun khusus untuk pembayaran, maka tidak ada bedanya.
Baca juga: Keuntungan Tabungan Mapan CIMB Niaga & Cara Daftar Terbaru
Mau apapun jenis kartunya, cara pembayaranya pun sama. Karena dalam prosesnya, tidak ada pilihan mengenai jenis kartu kreditnya.
Jadi, kartu kredit apapun yang Anda pegang saat ini, maka tutorial pembayaranya adalah sama. Silahkan ikuti saja tutorial dibawah ini sampai selesai.
Sebab Admin akan membagikan beberapa metode sekaligus, sehingga jangan sampai kelewat dengan cara scroll scroll yah.
Cara Bayar Kartu Kredit CIMB Niaga Via M Banking BCA
Metode pertama yang bakal dibahas adalah menggunakan pihak ketiga, yaitu M Banking BCA. Loh emangnya bisa?
Baca juga: Personal Loan CIMB Niaga: Call Center & Cara Cek Terbaru
Tentu saja bisa dong. Apalagi keduanya memang sama sama Bank besar, jadi wajar saja jika saling terhubung satu sama lain.
Termasuk dalam hal pembayaran kartu kredit.
Lantas bagaimana cara bayar kartu kredit CIMB Niaga Via M Banking BCA?
- Buka HP dan hubungkan dengan jaringan Internet
- Buka Aplikasi BCA Mobile di HP
- Pilih yang layanan m-BCA
- Lakukan login dengan memasukan Kode Akses yang terdiri dari 6 digit
- Di Beranda BCA Mobile, pilih menu m-PAYMENT
- Lalu Tap pada pilihan KARTU KREDIT
- Pilih CIMB Niaga pada kolom Jenis Bank
- Isikan nomor kartu kredit CIMB Niaga di kolom yang disediakan dengan teliti
- Lalu langsung klik SEND bila sudah benar
- Selanjutnya adalah memasukan nominal tagihan (harus sama)
- Lalu pilih menu OK
- Masukan PIN M-Banking BCA Anda
- Jika Berhasil, dilayar akan memunculkan notifikasi berhasil
Cara ini sangat berguna ketika saldo CIMB Niaga Anda sedang habis, atau bisa juga digunakan saat Anda dimintai tolong oleh teman untuk membayarkan tagihan mereka.
Cara Bayar Kartu Kredit CIMB Niaga Melalui ATM
Selain menggunakan M Banking milik BCA, sebenarnya nasabah CIMB juga bisa menyetorkan cicilannya melalui mesin ATM.
Baca juga: 2 Cara Transfer Ke Rekening Ponsel CIMB Niaga Terbaru
Jadi meski Anda sedang tidak bisa menggunakan Mobile Banking, Anda bisa juga melakukannya menggunakan ATM.
Untuk prosesnya juga tidak kalah mudah, tinggal klik klik saja kok.
Berikut adalah cara bayar kartu kredit CIMB Niaga melalui ATM.
- Datanglah ke Gerai CIMB Niaga terdekat
- Masukkan kartu ATM CIMB Niaga beserta PIN yang benar
- Setelah akun terbuka, pilih MENU PEMBAYARAN
- Lanjut dengan memilih Menu KARTU KREDIT
- Pilih menu yang KARTU KREDIT CIMB NIAGA
- Isikan nomor kartunya
- Setelah muncul menu INFO TABUNGAN, Pilih yang itu
- Cek apakah Pemilik Kartu Kredit yang muncul namanya benar
- Lalu lihat juga pada bagian INFORMASI TAGIHAN DAN MINIMUM PEMBAYARAN
- Jika semua data yang muncul benar semua, segera masukkan Nominal yang akan dibayar
- Lalu Pilih PROSES
- Jika prosesnya berhasil, biasanya akan keluar struknya
- Jadi jangan lupa untuk diambil
Perihal struk, usahakan untuk menyimpanya dengan aman, atau foto sebagai bukti online. Simpan baik baik, karena takutnya suatu saat digunakan sebagai bukti.
Terutama saat ada insiden pembayaran tidak kunjung masuk, maka saat Anda memiliki bukti struk tersebut, jadi tidak perlu khawatir.
Karena bukti kuat, ada ditangan Anda.
Cara Bayar Kartu Kredit CIMB Niaga Melalui CIMB Clicks
Perlu Anda ketahui, layanan online yang dimiliki CIMB Niaga, tidak hanya berbasi mobile. Tapia da juga yang berbasi web.
Baca juga: 3 Cara Aktivasi Kartu Kredit CIMB Niaga Paling Lengkap
Dan itu namanya adalah CIMB Niaga Internet Banking. Nah ngomongin soal Internet Banking atau biasa dikenal juga dengan CIMB Clicks, ternyata bisa juga untuk bayar kartu kredit loh.
Prosesnya juga tidak kalah cepat dengan penggunaan yang Mobile Banking, tapi kira kira bagaimana yah?
Berikut adalah cara bayar kartu kredit CIMB Niaga melalui CIMB Clicks.
- Siapkan perangkat yang mau digunakan (HP atau Konputer)
- Aktifkan Koneksi Internet Anda
- Buka Browser dan kunjungi Link https://www.octoclicks.co.id/login/
- Masukan User ID yang dimiliki
- Klik LANJUT
- Masukan Password Anda yang sesuai
- Lalu Klik LOGIN untuk melanjutkan
- Setelah akun terbuka, langsung Pilih Bagian PEMBAYARAN
- Arahkan terus sampai ke menu Pembayaran Kartu Kredit CIMB Niaga
- Isikan nominal Pembayaran beserta nomor kartunya
- Lanjutkan Prosesnya sampai muncul notifikasi berhasil
- Lakukan screenshoot sebagai bukti kalau ada masalah
Sama halnya dengan proses sebelumnya, sangat penting untuk selalu menyimpan bukti pada saat transaksi sudah berhasil.
Akhir kata, begitulah yang kira kira bisa admin bagikan. Semoga bermanfaat.